Vonis Rafael dan RUU Perampasan Aset
Bekas pegawai pajak Rafael Alun Trisambodo belum lama ini divonis 14 tahun penjara oleh majelis hakim Pengadilan Tipikor terkait kasus gratifikasi dan pencucian uang yang melilitnya. Eks pejabat Direktorat Jenderal Pajak itu juga diganjar denda Rp 500 juta subsider tiga bulan kurungan
....