Lilik Agus Saputro, mahasiswa Ilmu Hukum peserta magang di MK dan juara 2 dalam Lomba Karya Tulis Ilmiah dalam acara Magang tersebut
Satu lagi Mahasiswa Program Studi Ilmu Hukum kembali menorah prestasi, yakni Lilik Agus Saputro terpilih sebagai bagian dari peserta magang di Mahkamah Konstitusi dan Juara 2 Lomba Karya Tulis di acara yang diselenggarakan di lembaga tersebut. Total ada 50 mahasiswa (termasuk Lilik Agus) dari tiga belas universitas negeri dan swasta di Indonesia yang lolos dalam program magang ....